Thursday, March 22, 2012

Re: [beasiswa] [BUTUH INFO] Cara mendapatkan LoA dan Kontak ke Universitas Jepang/Taiwan

 

dear mas suhaily
untuk kampus tujuan ke taiwan apakah sudah ada target kampus yg diinginkan, kalo sudah ada nanti saya bantu carikan temen yang kuliah disana.
kalau yang penting taiwan saya ada kenalan di kampus saya yang insyaAllah bisa ngeluarin LoA.

salam
Yagus

On 3/22/2012 2:07 PM, Suhaily Hassanal Bolkiah wrote:

 
Teman2 milister, mohon maaf kalau pertanyaan ini sudah pernah ditanyakan.

Saat ini saya sudah membuat proposal thesis di bidang ilmu komputer (Computer Science). Saya sedang mencari LoA untuk mendapatkan beasiswa unggulan dikti luar negri. Rencana saya ingin mengambil kuliah S2 di negara Taiwan atau Jepang karena terkenal maju teknologinya. Tapi saya terbatas link atau kontak ke universitas di sana.

Mungkin temen2 punya relasi dengan professor di universitas di negara Jepang atau Taiwan, mohon bantuan informasinya y teman2. Terus cara mendapatkan LoA dari Universitas di sana bagaimana y? Maaf masih newbie..


Matur nuwun sanget bantuannya...

Suhaily H. B.


__._,_.___
Recent Activity:
INFO, TIPS BEASISWA, FAQ - ADS:
http://id-scholarships.blogspot.com/

===============================

INFO LOWONGAN DI BIDANG MIGAS:
http://www.lowongan-kerja.info/lowongan/oil-jobs/

===============================

INGIN KELUAR DARI MILIS BEASISWA?
Kirim email kosong ke beasiswa-unsubscribe@yahoogroups.com
.

__,_._,___