Dear Mbak Nur,
Kalau seorang professor sudah mau membalas dan menyarankan kita apply vacancy yang sedang dibuka, itu awal yang bagus. At least nama anda sudah dibenak dia dan tinggal andanya saja yang perlu menunjukkan kompetensi lewat aplikasi. Memang sangat bagus mempunyai ide dan topik penelitian sendiri yang hendak dikerjakan untuk phd. But at some point, mbak Nur akan menyadari bahwa dalam dunia research, wish and reality kadang ga sinkron. Anda perlu kompromi supaya bisa survive, karena ujung2nya it's all about funding :p. Karena perlu diingat bahwa universitas me-require professor anda untuk menjamin ketersediaan funding sampai anda lulus (demi menjaga status anda sebagai phd student/employee). Umumnya professor menjamin ini dengan menyatakan anda terlibat dalam proyek penelitian yang saat ini sedang berjalan dan didanai. Jadi sangat standar setiap professor menyarankan mahasiswa untuk apply vacancy yang sedang tersedia, karena dana dari sanalah yang nanti digunakan untuk membayar stipend anda.
Saya pribadi sudah mengalami shifts beberapa kali dalam hal topik research. Sewaktu s1 saya mengerjakan topik process control, tapi di s2 saya haru ganti topik ke bidang robotics karena professor saya cuman punya funding di bidang robotics. Lulus s2 saya balek ke indo dan kerja di kampus, saya harus ganti topik lagi ke bidang energi (fuel cell), karena prof saya di indo cuman bisa support saya lewat funding bidang itu. Sekarang di phd saya lagi2 harus shifts ke bidang system biology dan formal verification, dua bidang yang sama sekali saya ga ada ide (pernah dengar sebelumnya juga tidak :p) . Tapi karena saat ini prof saya hanya bisa support lewat funding bidang itu, then so be it. Motivasi utama saya adalah bahwa semua bidang yang saya kerjakan itu masih dalam lingkup umum control engineering, cuman beda dalam hal aplikasi yang sedang ramai didiskusikan dalam komunitas.
Jadi saran saya, coba mbak Nur membaca secara teliti project description di vacancy tersebut dan pelajari siapa tau ada yang bersinggungan dengan background mbak Nur. Kalau memang ada kaitannya, why not? Dulu sewaktu memasukkan aplikasi2 lamaran, saya malah cenderung 'memaksakan' bahwa background dan interests saya intersects dengan topik dalam project description tersebut (walau kadang hanya sedikit or not obvious, hehe). Tinggal baca2 jurnal ilmiah dan membentuk argumen pendukung untuk meyakinkan komite penyeleksi. Fakta bahwa topik itu hendak di kerjakan universitas (dan sudah didanai) bisa anda jadikan dasar berpikir bahwa sepertinya topik tersebut sedang ramai diteliti di komunitasnya. Good luck.
best, tua
--- In beasiswa@yahoogroups.com, "anuraini1" <anuraini1@...> wrote:
>
> Dear Pak Tua,
> Sebenarnya skrg ini saya fokus ke UK karena jurnal2 penelitian yang berhubungan dg topic saya byk dari para Prof di UK,saya jg udah searching utk Jerman, hanya saja interests Profnya kurang cocok sama tema research saya (apa sebaiknya saya tetap keukeuh apply,walopun interests mrk ngga terlalu mendekati tema sy?:d), dan saya memang ada rencana utk hunting ke belanda & norway jg. Btw,terima ksh utk tambahan info ttg negara Eropa yg lainnya..:)
> Hari ini saya dpt jawaban lg dr salah satu Prof target di UK, sebelumnya saya baca open Phd post dr Prof ini yg tema researchnya rada mirip dg ide research saya,di email perkenalan saya bilang lg cari supervisor dg ide research saya sendiri,saya ksh gambarannya spt apa di motivation letter, tp reply emailnya malah suruh saya apply online utk posisi Phd yg sdg dia tawarkan,bukannya mendiskusikan tema saya,gimana klo yang bgini ya? :d
>
>
>
>
> --- In beasiswa@yahoogroups.com, "tua.agustinus" oksigenus@ wrote:
> >
> > Dear Nur,
> > Saya tidak sedang di UK, so don't quote me on this :pCuman dari
> > pengalaman hunting phd position dulu, saya sering stuck masalah yang
> > sama ketika mau apply ke UK.Kebanyakan mensyarakan UK/European citizen
> > untuk apply (anda bisa lihat list vacancy misalnya di
> > http://www.jobs.ac.uk/) <http://www.jobs.ac.uk/> Kemungkinan regulasi
> > penyedia beasiswa seperti itu, saya juga tidak tahu. Tapi kalau anda
> > liat di vacancy yang di posting di milis ini, ada juga beberapa yang
> > terbuka untuk semua negara.Saran saya coba perluas searchingnya ke
> > beberapa negara eropa, soalnya di eropa juga banyak sekolah yang bagus
> > untuk bidang energi(belanda, jerman, switzerland, norway, etc.) Kalau
> > udah di eropanya kan ntar bisa singgah ke UK sambil jalan2 :pCara
> > terbaik apply phd ke eropa setau saya adalah liat list vacancy di
> > website kampus, karena opening vacancy di eropa sepertinya need-based.
> > Jadi kalau kampus kebetulan butuh phd student, mereka bakalan posting
> > sebagai vacancy.Dulu saya sering pakai jobs.ac.uk dan
> > http://www.academictransfer.com/ <http://www.academictransfer.com/>
> > untuk cari info, karena disana postingannya mencakup lowongan dari
> > berbagai negara eropa. good luck kalau begitu.
> > best, tua
> > --- In beasiswa@yahoogroups.com, "anuraini1" <anuraini1@> wrote:
> > >
> > > Dear rekan2 seperjuangan,
> > > Nama saya Nur,saya lg hunting Phd post untuk research bidang energi,
> > saya mau mengajukan ide proposal sendiri, kemaren saya dpt balasan email
> > dari salah satu target Supervisor,isinya sbb:
> > >
> > > Dear Nur,
> > > Thank you for your interest in working with me at the xxxx Institute.
> > Unfortunately, we do not have any PhD positions open at this time.
> > Simply put, there is no post for which you can apply. What this means
> > practically is that there is no way for us to help fund your studies,
> > and applying to a UK university from a non-EU country can be very
> > expensive. I certainly do appreciate your interest, but I felt it was
> > important to explain that financial reasons may prohibit further
> > discussion.
> > >
> > > I wish you the best of luck in finding an institution that meets your
> > needs,
> > >
> > >
> > > Yang ingin saya tanyakan, apa benar situasinya utk UK, akan sgt sulit
> > saat ini utk mendapatkan beasiswa Phd based on research (mgkn krn
> > kondisi krisis Eropa..etc). Klo memang peluangnya skrg sgt kecil di
> > UK,mgkn saya akan memikirkan utk pindah target ke negara lain krn slama
> > ini sy fokus utk apply k wilayah UK.
> > > Terima kasih sebelumnya atas pencerahan rekan2 (terutama yg sdg berada
> > di UK)
> > >
> > > Salam,
> > > Nur
> > >
> >
>
>
> Dear Pak Tua,
> Sebenarnya skrg ini saya fokus ke UK karena jurnal2 penelitian yang berhubungan dg topic saya byk dari para Prof di UK,saya jg udah searching utk Jerman, hanya saja interests Profnya kurang cocok sama tema research saya (apa sebaiknya saya tetap keukeuh apply,walopun interests mrk ngga terlalu mendekati tema sy?:d), dan saya memang ada rencana utk hunting ke belanda & norway jg. Btw,terima ksh utk tambahan info ttg negara Eropa yg lainnya..:)
> Hari ini saya dpt jawaban lg dr salah satu Prof target di UK, sebelumnya saya baca open Phd post dr Prof ini yg tema researchnya rada mirip dg ide research saya,di email perkenalan saya bilang lg cari supervisor dg ide research saya sendiri,saya ksh gambarannya spt apa di motivation letter, tp reply emailnya malah suruh saya apply online utk posisi Phd yg sdg dia tawarkan,bukannya mendiskusikan tema saya,gimana klo yang bgini ya? :d
>
>
>
>
> --- In beasiswa@yahoogroups.com, "tua.agustinus" oksigenus@ wrote:
> >
> > Dear Nur,
> > Saya tidak sedang di UK, so don't quote me on this :pCuman dari
> > pengalaman hunting phd position dulu, saya sering stuck masalah yang
> > sama ketika mau apply ke UK.Kebanyakan mensyarakan UK/European citizen
> > untuk apply (anda bisa lihat list vacancy misalnya di
> > http://www.jobs.ac.uk/) <http://www.jobs.ac.uk/> Kemungkinan regulasi
> > penyedia beasiswa seperti itu, saya juga tidak tahu. Tapi kalau anda
> > liat di vacancy yang di posting di milis ini, ada juga beberapa yang
> > terbuka untuk semua negara.Saran saya coba perluas searchingnya ke
> > beberapa negara eropa, soalnya di eropa juga banyak sekolah yang bagus
> > untuk bidang energi(belanda, jerman, switzerland, norway, etc.) Kalau
> > udah di eropanya kan ntar bisa singgah ke UK sambil jalan2 :pCara
> > terbaik apply phd ke eropa setau saya adalah liat list vacancy di
> > website kampus, karena opening vacancy di eropa sepertinya need-based.
> > Jadi kalau kampus kebetulan butuh phd student, mereka bakalan posting
> > sebagai vacancy.Dulu saya sering pakai jobs.ac.uk dan
> > http://www.academictransfer.com/ <http://www.academictransfer.com/>
> > untuk cari info, karena disana postingannya mencakup lowongan dari
> > berbagai negara eropa. good luck kalau begitu.
> > best, tua
> > --- In beasiswa@yahoogroups.com, "anuraini1" <anuraini1@> wrote:
> > >
> > > Dear rekan2 seperjuangan,
> > > Nama saya Nur,saya lg hunting Phd post untuk research bidang energi,
> > saya mau mengajukan ide proposal sendiri, kemaren saya dpt balasan email
> > dari salah satu target Supervisor,isinya sbb:
> > >
> > > Dear Nur,
> > > Thank you for your interest in working with me at the xxxx Institute.
> > Unfortunately, we do not have any PhD positions open at this time.
> > Simply put, there is no post for which you can apply. What this means
> > practically is that there is no way for us to help fund your studies,
> > and applying to a UK university from a non-EU country can be very
> > expensive. I certainly do appreciate your interest, but I felt it was
> > important to explain that financial reasons may prohibit further
> > discussion.
> > >
> > > I wish you the best of luck in finding an institution that meets your
> > needs,
> > >
> > >
> > > Yang ingin saya tanyakan, apa benar situasinya utk UK, akan sgt sulit
> > saat ini utk mendapatkan beasiswa Phd based on research (mgkn krn
> > kondisi krisis Eropa..etc). Klo memang peluangnya skrg sgt kecil di
> > UK,mgkn saya akan memikirkan utk pindah target ke negara lain krn slama
> > ini sy fokus utk apply k wilayah UK.
> > > Terima kasih sebelumnya atas pencerahan rekan2 (terutama yg sdg berada
> > di UK)
> > >
> > > Salam,
> > > Nur
> > >
> >
>
__._,_.___
INFO, TIPS BEASISWA, FAQ - ADS:
http://id-scholarships.blogspot.com/
===============================
INFO LOWONGAN DI BIDANG MIGAS:
http://www.lowongan-kerja.info/lowongan/oil-jobs/
===============================
INGIN KELUAR DARI MILIS BEASISWA?
Kirim email kosong ke beasiswa-unsubscribe@yahoogroups.com
http://id-scholarships.blogspot.com/
===============================
INFO LOWONGAN DI BIDANG MIGAS:
http://www.lowongan-kerja.info/lowongan/oil-jobs/
===============================
INGIN KELUAR DARI MILIS BEASISWA?
Kirim email kosong ke beasiswa-unsubscribe@yahoogroups.com
.
__,_._,___