Tuesday, May 29, 2012

Re: [beasiswa] [butuh info] Lulus S1 4.5 Tahun, Apakah ada Peluang Dapat Beasiswa?

 



2012/5/29 Johanes <johaneskam@gmail.com>
Mas/Mbak, saya mau tanya, kalau saya lulus S1 4.5 tahun & bukannya 4 tahun, apakah peluang saya untuk mendapatkan beasiswa mengecil?


Jadi kira2 ada kah yang berhasil dapat beasiswa dengan lama studi diluar 4 tahun?





iscab:

Saya kenal teman-teman yang 6 atau 7 tahun kuliah S1 dan mereka dapat beasiswa. Ada yang ke Jerman, Belanda, Perancis, Korea, Jepang, dll. Oh, ya, saya juga kuliah  lebih dari 4 tahun.


SAlam,

Condro
 




__._,_.___
Recent Activity:
INFO, TIPS BEASISWA, FAQ - ADS:
http://id-scholarships.blogspot.com/

===============================

INFO LOWONGAN DI BIDANG MIGAS:
http://www.lowongan-kerja.info/lowongan/oil-jobs/

===============================

INGIN KELUAR DARI MILIS BEASISWA?
Kirim email kosong ke beasiswa-unsubscribe@yahoogroups.com
.

__,_._,___