Halo mas arif,
klo masalah toefl pas-pasan 500, sy kira bukan jaminan pasti lulus, bahkanpun klo nili toefl anda setinggi 650. Banyak poin penilaian dalam seleksi berkas ADS, seperti Ipk, study plan and propose, research proposal, pengalaman reserch, pilihan bidang study i australia, surat rekomendasi, dll. Toefl mungkin hanya 5-10% dalam penilaian, toh klo cuma dpt 500 it means kamu sudah memenuhi syarat, jadi tetap eligible untuk lolos provided that berkas kamu yg lain itu emg bagus.
--- In beasiswa@yahoogroups.com, Arif <araditiya@...> wrote:
>
> Assalamu'alaykum Wr. Wb.
>
> Saya mengikuti TOEFL ITP pada tanggal 1 Juni kemarin. Karena scorenya masih
> kurang memuaskan, rencananya saya akan ambil kembali tanggal 15 Juni besok.
> Tetapi petugasya mengatakan bahwa 1 bulan tidak boleh ambil 2x Tes ITP.
>
> Mohon informasi atau sharing pengalaman dari teman-teman, apakah benar
> demikian ?
> Apakah ada pengalaman dari teman-teman yang "nekad" mengirimkan nilai Teofl
> <500 untuk ADS dan diterima pada tahun-tahun lalu?
>
> Terima kasih
>
> Wassalamu'alaykum Wr. Wb.
>
> --
> **********************
> Best Wishes
> Arif <http://araditiya.blogspot.com>
>
Reply via web post | Reply to sender | Reply to group | Start a New Topic | Messages in this topic (4) |
http://id-scholarships.blogspot.com/
===============================
INFO LOWONGAN DI BIDANG MIGAS:
http://www.lowongan-kerja.info/lowongan/oil-jobs/
===============================
INGIN KELUAR DARI MILIS BEASISWA?
Kirim email kosong ke beasiswa-unsubscribe@yahoogroups.com