Saturday, February 13, 2010

[beasiswa] [INFO] Beasiswa untuk Santri Berprestasi Depag RI

 

Departemen Agama menyelenggarakan Beasiswa bagi para santri tingkat akhiruntuk meneruskan studi ke jenjang S1 dengan biaya ditanggung sepenuhnya oleh Departemen Agama Republik Indonesia. Selain itu, terdapat biaya living cost perbulan sebesar 800rb.

adapun universitas yang ditawarkan berjumlah 11 universitas:
1. UIN Syarif Hidayatullah Jakarta
2. IPB
3. ITS
4. ITB
5. UPI Bandung
6. UIN Sunan Kalijaga Jogja
7. IAIN Semarang
8. IAIN Surabaya
9. IAIN Malang
10. UNAIR
11. Universitas Mataram

Info Selanjutnya kunjungu htto://www.soedradjat.wordpress.com

NB: Di blog tersebut juga dilampirkan file pdf untuk formulir, pengumuman, dan petunjuk pelaksanaan.

selamat bergabung.!!!

Agung Sudrajat
Ohio Ielsp Grantee Batch 7 - Community of Santri Scholars DEPAG RI


Coba Yahoo! Mail baru yang LEBIH CEPAT. Rasakan bedanya sekarang!

__._,_.___
INFO, TIPS BEASISWA, FAQ - ADS:
http://id-scholarships.blogspot.com/

===============================

INFO LOWONGAN DI BIDANG MIGAS:
http://www.lowongan-kerja.info/lowongan/oil-jobs/

===============================

INGIN KELUAR DARI MILIS BEASISWA?
Kirim email kosong ke beasiswa-unsubscribe@yahoogroups.com
.

__,_._,___