Wednesday, October 24, 2012

Re: [beasiswa] [INFO] Research planning is a prerequisite

 

1. Apakah semua beasiswa dan universitas yg kita tuju mengharuskan adanya proposal riset dan melakukan komunikasi dgn calon supervisor riset/profesor? Monbu, Fullbright, Chevening, DAAD, Nesso, Ausaid, Erasmus Mundus. 

Kalau master degree yg gak mau susah, cari aja Master yg by course dan jangan yg by research. Cari di mana dan apa contohnya, ya searching di google. Ini bukan hal yg memalukan atau apa justru malah standard.. hampir semua Master student yg pernah saya temui menjalani Master by course.. 

2. Di manakah saya bisa menemukan contoh proposal riset (khususnya di bidang Computer Science & Information Technology) yang terbukti bisa diapprove oleh universitas yg dituju dan penyelenggara beasiswa. Setidaknya proposal itu bisa memberikan gambaran dan inspirasi seperti apa template dan kaidah2 yg harus ditaati.

Tergantung dari program yg dituju, seringkali mereka punya form yg tinggal diisi. Tapi kembali ke yg pertama, kalau apply Master by course, ya gak perlu proposal research.

3. Berapa persen kemungkinan terjadinya perubahan tema riset yang kita ajukan pada saat tahapan aplikasi beasiswa (korespondensi dgn prof)? Karena menurut info, sesampainya di sana (misalnya, Jepang), riset yg kita buat sekarang bisa jadi diterapkan bisa pula tdk, dan kita akan menerima tema riset baru yang menjadi problema nyata sang profesor.

Kalau menurut saya.. kemungkinan berubahnya antara 50 - 100 % .. 

4. Last question a little bit different, adakah beasiswa Prancis yang 100% taught in english?

Lecture di Prancis hampir semua bahasa Prancis. Kecuali program internasional tertentu ..

--
Wahyu


2012/10/21 Agung Nugraha <atungfasa@yahoo.co.uk>
 

Dear milister,

Sebelumnya saya mohon maaf apabila pertanyaan ini pernah diajukan. Sejak mengikuti milis awal 2011 lalu, saya mempelajari sejumlah tulisan milister senior maupun newbie, mulai dari lowongan beasiswa beserta deadline-nya, schedule2 education fair, hingga tips, jawaban dan diskusi milister. 
Hingga dari info itu terpahat dlm ingatan saya bahwa :
- toefl ibt/ielts
- cv, resume dan motivation letter
- transkrip dan ijazah yg telah ditranslate
- recomendation letter
adalah syarat utama, akan tetapi pembahasan seputar riset terasa minim porsinya.
 
Dalam konteks apply Master Degree, pertanyaan saya adalah:
1. Apakah semua beasiswa dan universitas yg kita tuju mengharuskan adanya proposal riset dan melakukan komunikasi dgn calon supervisor riset/profesor? Monbu, Fullbright, Chevening, DAAD, Nesso, Ausaid, Erasmus Mundus. 
2. Di manakah saya bisa menemukan contoh proposal riset (khususnya di bidang Computer Science & Information Technology) yang terbukti bisa diapprove oleh universitas yg dituju dan penyelenggara beasiswa. Setidaknya proposal itu bisa memberikan gambaran dan inspirasi seperti apa template dan kaidah2 yg harus ditaati.
3. Berapa persen kemungkinan terjadinya perubahan tema riset yang kita ajukan pada saat tahapan aplikasi beasiswa (korespondensi dgn prof)? Karena menurut info, sesampainya di sana (misalnya, Jepang), riset yg kita buat sekarang bisa jadi diterapkan bisa pula tdk, dan kita akan menerima tema riset baru yang menjadi problema nyata sang profesor.
4. Last question a little bit different, adakah beasiswa Prancis yang 100% taught in english?

Semoga jawabannya bermanfaat untuk scholarship hunter lainnya.
Oyasumi.

Agung N. Fasa
Bachelor Degree from Computer Science & Information Technology
Graduate from Gunadarma University with Cum Laude


__._,_.___
Reply via web post Reply to sender Reply to group Start a New Topic Messages in this topic (4)
Recent Activity:
INFO, TIPS BEASISWA, FAQ - ADS:
http://id-scholarships.blogspot.com/

===============================

INFO LOWONGAN DI BIDANG MIGAS:
http://www.lowongan-kerja.info/lowongan/oil-jobs/

===============================

INGIN KELUAR DARI MILIS BEASISWA?
Kirim email kosong ke beasiswa-unsubscribe@yahoogroups.com
.

__,_._,___