Tuesday, February 5, 2013

[beasiswa] [butuh info] beasiswa di korea bisa ditunda ngambilnya

 

Dear miliser
Saya Arief, alhamdulillah dapat kesempatan untuk meneruskan pendidikan ke korea di Chonnam National University utk s2 dan s3 di tek. Mesin. Memang berbeda dgn background saya yg dr tek. Industri tapi karena disana nantinya gabung di lab robotic yg juga passion saya maka saya ga keberatan untuk mulai dari awal lg.
Nah namun ada masalah dengan beasiswa saya ini. Saya baru lulus s1 dan alhamdulillah dapat kerja berbarengan dgn dapat beasiswa. Awalnya saya kerja cuma untuk nunggu waktu keberangkatan aja, namun menjelang waktu keberangkatan 2 maret nanti saya mendapat masalah. Orang tua saya sepertinya kurang rela kalau saya resign dari tempat kerja saya sekarang yang harus diakui sangat bagus, bahkan seperti mimpi hehe
Kembali ke pertanyaan saya, apa mungkin saya meminta pengunduran waktu studi untuk universitas di korea, dari riset saya tau kalo ini bisa utk univ di amrik ato Europe.
Thanks bwt jawabannya

Regards

Arief Akhdan

Sent from my HTC

__._,_.___
Reply via web post Reply to sender Reply to group Start a New Topic Messages in this topic (1)
Recent Activity:
INFO, TIPS BEASISWA, FAQ - ADS:
http://id-scholarships.blogspot.com/

===============================

INFO LOWONGAN DI BIDANG MIGAS:
http://www.lowongan-kerja.info/lowongan/oil-jobs/

===============================

INGIN KELUAR DARI MILIS BEASISWA?
Kirim email kosong ke beasiswa-unsubscribe@yahoogroups.com
.

__,_._,___