Monday, August 15, 2011

Re: [beasiswa] [Butuh info] Peluang S2 LN bagi lulusan Univ Terbuka?

 

Saya adalah kandidat s2 luar negeri di IHS rotterdam Belanda tahun 2012 dan sekarang lagi S2 MPKD di UGM tahun 2011,dan saya murni lulusan UT s1 ek pembangunan tahun 2002 ,dan akhirnya dapat beasiswa Double degree seperti yg saya sebutkan diatas.Man jadda wajadda dan there is a will there is away. Go UT and we can compete with the other ( the best university in Indonesia) and you must believe it.

2011/8/11 D.S. Hidayati <wiwibi@yahoo.com>


Dear all,

Ada yang membutuhkan informasi berikut.
Apakah ada diantara milister yang lulusan S1 Universitas Terbuka? 
Apakah lulusan UT bisa meneruskan S2 dengan beasiswa ke LN?

Terima kasih.

Dwi










__._,_.___
Recent Activity:
INFO, TIPS BEASISWA, FAQ - ADS:
http://id-scholarships.blogspot.com/

===============================

INFO LOWONGAN DI BIDANG MIGAS:
http://www.lowongan-kerja.info/lowongan/oil-jobs/

===============================

INGIN KELUAR DARI MILIS BEASISWA?
Kirim email kosong ke beasiswa-unsubscribe@yahoogroups.com
.

__,_._,___